Entries by Social Media Development

,

Libur Produktif, Belajar Bersama Universiti Teknologi MARA

Dalam perkembangan akuntansi syariah di Indonesia, diperlukan adanya pengenalan dan pembelajaran lebih terkait bidang ilmu  itu. Menanggapi hal tersebut, Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (FE UII) bersama Universiti Teknologi MARA Malaysia mengadakan program summer course yang diadakan di Hotel Grand Dafam Rohan Jogja (19/07). Summer course merupakan program pembelajaran kilat untuk mengisi waktu […]

,

Fakultas Ekonomi UII Sambut Cendekiawan Muda 

Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus merupakan kegiatan awal bagi setiap peserta didik dalam menempuh jenjang perguruan tinggi. Hal ini dilakukan untuk memperluas wawasan mahasiswa dan mahasiswi baru mengenai lingkungan kampus. Senin (19/08) Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII) menyambut cendekiawan muda pada jenjang Sarjana Tahun Akademik 2019/2020 dengan menggelar Semangat Ta’aruf (SEMATA). Kegiatan yang […]

Tingkatkan Kemampuan Guna Pencapaian Prestasi yang Membanggakan

Selasa (13/08) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor (FEB UIKA Bogor) berkesempatan untuk berkunjung ke Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII). Kedatangan delegasi FEB UIKA Bogor ini disambut hangat oleh Jaka Sriyana SE., M.Si., Ph.D selaku Dekan FE UII beserta jajarannya di Ruang Sidang 1/1.  Didi Hilman, SH., MH., M. Pd.I. selaku […]

,

Secercah Harapan untuk Bangsa dalam Meneladani Makna Berkurban

Tidak hanya Idul Fitri, umat Islam memiliki hari besar lainnya yaitu Idul Adha atau juga sering disebut dengan Idul Qurban. Tentu kita semua paham bahwa hari tersebut merupakan hari besar yang dinanti-nantikan oleh seluruh umat Islam di penjuru dunia, tak terkecuali di Indonesia. Idul Adha ini merupakan wujud ketakwaan umat muslim kepada Allah Swt. sekaligus […]

,

Peluang UMKM untuk Melebarkan Sayap di Era Digital

Saat ini tujuh dari sepuluh millenial ingin merintis sebuah bisnis. Sebagian dari mereka yang ingin berbisnis dan membangun usaha merasa kurang percaya diri karena adaya kendala dari segi dana. Dengan adanya keresahan yang dimiliki millenial saat ini, Entrepeneur Community Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia mengadakan seminar melalui event Indonesian Business Carnival yang diselenggarakan di Aula […]

,

Menggali Pengetahuan Guna Menembus Jurnal Ilmiah Terindeks Scopus

Publikasi jurnal ilmiah menjadi program penting bagi para akademisi. Hal ini didukung dengan keluarnya surat edaran dari Dirjen Dikti yang mewajibkan publikasi karya ilmiah untuk program S1/S2/S3, baik dalam jurnal online maupun jurnal cetak. Namun, dalam kenyataannya untuk membuat sebuah artikel yang layak untuk diterbitkan di jurnal bukanlah hal yang mudah. Untuk sekedar menembus jurnal nasional saja […]

Wujudkan Sistem Pendidikan Akurat Melalui Studi Banding

Kurikulum pendidikan perguruan tinggi terus ditingkatkan seiring kemajuan zaman. Untuk itu kegiatan seperti studi banding antar instansi pendidikan merupakan salah satu langkah menambah wawasan guna meningkatkan mutu kurikulum pendidikan. Pada Jum’at (26/07) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Nahdlatul ‘Ulama (FEB UNISNU) berkesempatan untuk berkunjung ke Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII). Kegiatan yang berlangsung […]

,

Perspektif Ekonomi Islam Terhadap Era Revolusi Industri 4.0

Dewasa ini, pengembangan ekonomi Islam baik di dunia akademik maupun praktik sangat penting untuk menjadi perhatian. Ini juga terkait bagaimana mengembangkan pemikiran dan aplikasi sistem ekonomi Islam di Indonesia. Salah satu upaya dapat dilakukan yaitu dengan pewarnaan lingkungan kampus serta kurikulum dan penyelenggaraan acara-acara akademik seperti seminar atau workshop dengan nilai-nilai Islam.  Kamis (25/7) Fakultas […]

,

Kenalkan Mahasiswa Baru dengan Kapita Selekta Pasar Modal

Kenalkan Mahasiswa Baru dengan Kapita Selekta Pasar Modal Program Magister dan Doktor Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII) menyambut mahasiswa baru tahun ajar 2019/2020 dengan membekali kuliah perdana pada hari Sabtu (20/7) tepatnya di ruangan aula utara FE UII. Program Magister dan Doktor FE UII ini memiliki tiga program magister yang meliputi Magister Akuntansi, […]

,

Peran Strategis Ekosistem Keuangan Syariah

Kamis (18/7) Pusat Pengkajian dan Pengembangan Ekonomi Islam (P3EI) Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kembali mengadakan kerja sama dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) yang bertajuk Peran Strategis Ekosistem Keuangan Syariah dalam Mendukung Industri Halal Secara Terintegrasi untuk Mempercepat Pertumbuhan Ekonomi Nasional di Ruang Sidang Dekanat 1/1 FE […]